Sejarah Suku Gane

Suku Dunia ~ Gane adalah kolektifa yang mendiami daerah ujung selatan Pulau Halmahera, yang termasuk wilayah Kecamatan Gane, Kabupaten Maluku Utara, Provinsi Maluku.


Wilayah kediaman orang Gane bersebelahan dengan wilayah asal beberapa suku bangsa lain, seperti suku bangsa Weda, Suku Tugutil, dan Suku Bacan.

Jumlah anggota suku bangsa ini pada tahun 1977 hanya sekitar 1.500 jiwa.

Mata pencaharian utama suku Gane ini adalah pertanian ladang dengan tanaman padi, jagung, ubi kayu, kacang tanah, dan kedelai.

Mereka juga menanam pala, cengkeh, kelapa. cokelat, dan kopi. Buah-buahan dari daerah ini antara lain durian, langsat, dan rambutan. Sebagai mata pencaharian tambahan mereka mengumpulkan hasil hutan, seperti rotan dan damar.

Orang Gane menggunakan bahasa Gane. Bila berhadapan dengan orang luar mereka menggunakan bahasa Indonesia dengan dialek Melayu Maluku.

Sistem kekerabatan mereka bersifat patrilineal, dengan adat menetap sesudah menikah patrilokal. Sebagian besar orang Gane memeluk agama Islam.

Sumber : Ensiklopedi Suku Bangsa Di Indonesia oleh M. Junus Melalatoa
loading...
Kamu sedang membaca artikel tentang Sejarah Suku Gane Silahkan baca artikel Suku Dunia Tentang Yang lainnya. Kamu boleh menyebar Luaskan atau MengCopy-Paste Artikel ini, Tapi jangan lupa untuk meletakkan Link Sejarah Suku Gane Sebagai sumbernya

1 Response to "Sejarah Suku Gane"

  1. Bingung mencari Situs Judi Taruhan Ayam Aman dan Terpercaya?

    Untuk Anda yang sedang mencari Situs Judi Taruhan Ayam, tidak perlu khawatir. Agen BOLAVITA juga menyediakan permainan Sabung Ayam terlengkap yang bisa Anda daftar dan mainkan.

    Banyak bonus yang disediakan oleh Agen BOLAVITA untuk Anda baik member baru maupun member setianya.

    Segera daftarkan dirimu di www.bolavita.ltd

    Baca juga = Cara Daftar Sabung Ayam di BOLAVITA

    Untuk info selanjutnya, bisa hubungi kami VIA:
    BBM : BOLAVITA / D8C363CA
    Whatsapp : +62812-2222-995
    Livechat 24 Jam

    ReplyDelete

Sejarah Suku Lainnya